Kita ketahui bahwa kayu mutlak dibutuhkan dalam pembangunan rumah. Oleh karena itu eksplorasi besar-besaran, seperti penebangan pohon di hutan-hutan Kalimantan, banyak terjadi. Melihat penebangan pohon dan penggundulan hutan seperti itu, arsitek Effan Adhiwira merasa prihatin dan mengatakan harus ada pilihan lain untuk menyelamatkan kayu.Bahkan sekarang, karena permintaan kayu yang sangat besar di pasaran, eksplorasi kayu sudah merambah sampai...